DIRGAHAYU HARI GURU NASIONAL dan HUT PGRI Ke-76 Kabupaten Purbalingga. Membangkitkan Kesadaran Kolektif Guru Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan | Lomba Pembuatan Web / Blog Guru SD/MI ; SMP/MTs; SMA/SMK/MA tingkat Kabupaten Purbalingga

Wednesday, 9 November 2016

Membuat Kebun

TEMA : Tumbuhan
Bahasa Indonesia
  • -          Menyebutkan kembali dengan kata – kata atau kalimat sendiri isi teks pendek
  • -          Bertanya kepada orang lain dengan menggunkan pilihan kata yang tepat dan santun berbahasa
  • -          Menyimpulkan isi teks pendek (10-15 kalimat) yang dibaca dengan membaca lancar
  • -          Menulis kalimat sederhana yang didiktekan guru dengan menggunakan huruf tegak bersambung dan memperhatikan penggunaan huruf kapital dan tanda titik


Membuat Kebun


Ibu guru mengajarkan tentang kegunaan kebun di rumah
Kebun membuat rumah menjadi indah dan segar
Andi ingin membuat kebun dirumah
Ayah janji akan bantu Andi membuat kebun
Andi sangat gembira
Ibu dan umi pun senang
Keesokan paginya, mereka mulai membuat kebun
Mereka menanam bunga dan pohon buah
Akhirnya, kebun pun jadi
Kebun itu sangat indah
Andi janji akan merawat kebun itu


Sumber : Buku Panduan Belajar Tematik SD untuk Kelas II SD Semester 1, 2A, Halaman 37, Penerbit Erlangga, Penulis Hilda Karli dan Margaretha Sri Yuliariatiningsih

No comments:

Post a Comment